Jadwal dan Harga Tiket Bus SAN – Bus SAN merupakan kepanjangan dari Siliwangi Antar Nusa. Perusahaan otobus ini berkantor pusat di kota Bengkulu dengan memberikan berbagai rute dari Bengkulu menuju berbagai daerah di Pulau Sumatera dan Jawa. Dan hingga saat ini bus SAN ini memiliki beberapa rute dari Bengkulu dengan kota tujuan Jakarta, Bandung, Solo, Yogyakarta, Pekanbaru, Padang Pariaman.
Bus SAN akan menemani perjalan anda dari Bengkulu ke kota tujuan anda dengan menggunakan berbabagi varian armada yang sudah tidak perlu diragukan lagi kualitas dan kenyamanannya. Seperti Scania K360IB, Scania K310IB, Mercedes Benz OH1526, Volvo B7R dan Donteng.
Untuk memberikan kenyamanan kepada para penumpang, beberapa armana bus SAN juga menggunakan chassis dan Volvo yang sudah dilengkapi dengan suspensi udara sehingga akan membuat anda lebih nyaman untuk menikmati perjalanan anda karena dengan adanya suspensi udara akan meredam getaran saat melewati medan dengan kondisi jalan yang tidak rata.
Daftar Isi Pembahasan
Armada dan Fasilitas Bus SAN
Untuk kelasnya, armada Bus SAN ini dibagi menjadi beberapa kelas seperti kelas executive, AC bisnis, Ekonomi. Dan khusus untuk kelas Ekonomi saat ini hanya melayani rute Bengkulu-Padang-Bukittinggi. Untuk fasilitasnya sendiri, bus SAN ini juga membedakan berdasarkan tingkatan kelas seperti untuk kelas Executive.
Bus SAN ini menggunakan konfigurasi kursi 2-2, dan untuk kelas AC bisnis dan ekonomi menggunakan konfigurasi kursi 2-3. Iya dengan pembagian kelas tersebut akan memudahkan para cara penumpang untuk memilih kelas yang sekiranya sesuai dengan budgetnya.
Bagaimana cara pemesanan dan pembelian tiketnya? Untuk pemesanan dan pembelian tiket bus SAN ini bisa anda lakukan di semua agen PO SAN yang tersebar di pulau Sumatera dan Jawa. Bus SAN sebenarnya memiliki kepanjangan PO Siliwangi Antar Nusa yang memiliki rute perjalanan antar pulau, tepatnya antar pulau Sumatera dan Jawa.
Harga Tiket Bus SAN
Untuk pemesanan tiketnya kami sarankan agar membeli sehari sebelum hari keberangkatan sehingga anda pun bisa memilih tempat duduk sesuai keinginan dan tanpa takut kehabisan tiket bus SAN ini. Nah, untuk lebih jelasnya berikut akan kami sajikan secara lengkap terkait dengan harga tiket bus SAN.
Harga Tiket Bus SAN Bisnis
Asal | Tujuan | AC Bisnis |
---|---|---|
Solo | Bengkulu | 425000 |
Yogyakarta | Bengkulu | 425000 |
Bukittinggi | Padang | 160000 |
Bengkulu |
Harga Tiket Bus SAN Bisnis
Asal | Tujuan | Eksekutif |
---|---|---|
Jakarta | Bengkulu | 340000 |
Bandung | Bengkulu | 375000 |
Jakarta | Pekanbaru | 450000 |
Solo | Bengkulu | 485000 |
Yogyakarta | Bengkulu | 485000 |
Solo | Pekanbaru | 550000 |
Yogyakarta | Pekanbaru | 550000 |
Padang Panaman | Bengkulu | 200000 |
Pekanbaru | Bengkulu | 210000 |
Jadwal Keberangkatan Bus SAN
Berikut adalah jadwal Bus SAN beberapa rute :
- Bengkulu – Bandung : 10.00
- Bengkulu – Solo : 13.00
- Bengkulu – Padang : 13.00
- Bengkulu – Bukittinggi : 11.00
- Bengkulu – Jakarta : 09.00
- Pekanbaru – Bengkulu: 13.00
- Pekanbaru – Jakarta: 15.00
- Pekanbaru – Jogja – Solo: 15.00
Agen Bus SAN
Agen Pusat Bengkulu
Jalan M.T. Haryono No 18, Bengkulu
Telepon : (0736)20406 / (0736) 22870
Fax : (0736) 23274
Ticketing : 0736-21811 / 085267982121
Website : http://www.po-san.co.id/
Agen Bus SAN Jakarta
Jl. Perintis kemerdekaan.
Pertokoan Pulomas Blok XII No. 10 – Jakarta
Telepon : 021 – 47862545
Fax : 021 – 47865458
Ticketing : 021-4700670 / 021-4705502
Agen Bus SAN Cabang Pekanbaru
Jl. Garuda Sakti KM 1 no. 14 Panam, Pekanbaru
Telepon : 0761 – 562952
Fax : 0761 – 588952
Ticketing : 0761-7075448 / 0761-7075447
Agen Bus SAN Cabang Solo
Jl. Sidoluhur no. 13 Waringin Rejo – Cemani, Sukuharjo
Telepon : 0271-642652
Fax : 0271-639441
Tiketing : 0271-644482 / 0271-666945
Sekian yang bisa kami bagikan mengenai informasi jadwal keberangkatan bus SAN dan juga harga tiket bus SAN untuk seluruh rute trayek perjalanan. Besar harapan kami, bahwa informasi ini bisa berguna bagi pembaca yang sedang membutuhkan informasi harga tiket bus terbaru di Indonesia. Anda juga bisa membaca informasi terkait tentang Harga Tiket Bus SAN.